Travers Fiber Cross Arm

  • Material Composite terbuat dari bahann polymer yang diperbuat Fibre untuk memberikan kekuatan tambahan
  • mempunyai sifat anti konduktif dan anti korosi
  • Memiliki sifat material yang kuat (7x lebih kuat dari besi), ringan, insulator, tidak bersenyawa dengan material lain dan tahan korosi
  • Bahan yang banyak digunakan pada pesawat terbang, automotive, perkapalan dan kontruksi

Deskripsi

Tujuan Pemasangan

  • Antisipasi Gangguan Akibat Hewan
    • Mencegah terjadinya gangguan yang diakibatkan oleh tersentuhnya hewan atau benda lain dengan bagian konduktor yang terbuka dan bagian tubuh yang lain masih menyentuh travers dan mencegah arus mengalir langsung ke tanah (Ground)
  • Antisipasi Gangguan Busur Api
    • Menambah nilai tahanan isolasi antara penghantar terbuka terhadap tiang/tanah. Jika terjadi gangguan/ sambaran petir yang menyebabkan flash over pada isolator. Travers fiber dapat menambah tahanan isolasi dari penghantar terhadap tiang/ tanah sehingga dapat menghambat arus yang menyebabkan hubung singkat phasa ke tanah
  • Antisipasi Gangguan Flash Over
    • Menambah nilai tahanan isolasi antara penghantar terbuka terhadap tiang/tanah. Jika terjadi gangguan / sambaran petir yang menyebabkan flash over pada isolator. Travers ini dapat menambah tahanan isolasi dari penghantar terhadap tiang/tanah sehingga dapat menghambat arus yang menyebabkan hubung singkat phasa ke tanah

Keunggulan

  • Anti korosi dan anti penuaan
  • Ringan, kekuatan tinggi, tahan benturan
  • Dilapisi dengan lapisan pencegah penuaan
  • Performa isolasi yang sangat baik
  • Umur panjang dan tidak ada perawatan
  • Pemasangan mudah dan free maintenance
  • Jaminan kualitas pabrikan

 

 

 

Title

Go to Top